Susi Bhelel
Fariz RM Lyrics


Jump to: Overall Meaning ↴  Line by Line Meaning ↴

inilah sebuah cerita
tentang gadis jakarta
wajahnya sedikit lumayan
bodi bikin deg-degan

matanya ... mengundang
dari balik rayben hitamnya
pagi pergi keluar rumah
berseragam smp

diapun berganti jeans bhelel
didalam mobil bmw
melintas ...melawai
rambut dilepasnya lembut melambai

matanya menggoda mengintai
susie bhelel namanya
bercumbu profesinya

susie bhelel nakalnya
tak ngeri urusan hamil
karena mujarabnya pil
tak pernah mau pusing

cinta itu bagai vitamin... hey
suatu hari disebuah plaza
minum coke dan makan pizza
jeans bhelel seperti biasa

merupakan cirinya
matanya mengundang dari balik
kelam rayben hitamnya
matanya menggoda mengintai

susie bhelel namanya
korban gemerlap kota
hidup impian semata

terjerat gejolak muda
tak tahu arah langkahnya
mencari diri ... didalam kegelapan hidupnya
hmm... seorang laki-laki tua

datang dan menggodanya
tapi tidak seperti biasa
dia tampak tak berdaya
karena tak terduga





pria itu tiada lain ayahnya
susiepun berlari menangis ...

Overall Meaning

The song "Susi Bhelel" by Fariz RM tells the story of a girl from Jakarta named Susi Bhelel. The lyrics describe her physical attributes, including her pretty face and attractive body that makes hearts beat faster. The singer also tells of her captivating eyes that are hidden behind black Ray-Ban sunglasses, and how she dresses in an SMP uniform during the day, but changes to jeans when driving her BMW to the fashionable Melawai district of Jakarta.


The lyrics then shift to Susi's personality, describing her as being naughty but not afraid of getting pregnant because she can rely on the effectiveness of birth control pills. The songwriter compares love to a vitamin, and in the next verse, Susi is seen at a plaza enjoying a Coke and pizza while wearing her signature jeans and black Ray-Ban sunglasses. The song paints the picture of Susi as a victim of the glitter and glamour of the city, trying to find herself in the darkness of life.


The last part of the song introduces an unexpected twist when an older man comes into Susi's life, who turns out to be her father. The naive girl is overwhelmed by the situation and runs away in tears, and the song ends on that emotional note.


Overall, the song tells a story of a young girl's experience living in the busy metropolis of Jakarta, encountering different people and situations that shape her view of love, life, and herself. It is a reminder that beneath the facade of the glitz and glamor of the city, there are underlying issues and complexities that are not readily apparent.


Line by Line Meaning

inilah sebuah cerita
This is a story.


tentang gadis jakarta
About a girl from Jakarta.


wajahnya sedikit lumayan
Her face is somewhat attractive.


bodi bikin deg-degan
Her body makes hearts race.


matanya ... mengundang
Her eyes... inviting.


dari balik rayben hitamnya
Behind her black Ray-Ban sunglasses.


pagi pergi keluar rumah
She leaves home in the morning,


berseragam smp
Wearing her middle school uniform.


diapun berganti jeans bhelel
Later she changes into 'bhelel' jeans.


didalam mobil bmw
Inside a BMW car.


melintas ...melawai
She drives by... Melawai.


rambut dilepasnya lembut melambai
She lets her hair down to softly wave.


matanya menggoda mengintai
Her eyes tempting, peering.


susie bhelel namanya
Her name is Susie Bhelel.


bercumbu profesinya
Flirting is her profession.


susie bhelel nakalnya
Susie Bhelel's mischief.


tak ngeri urusan hamil
Not afraid of getting pregnant.


karena mujarabnya pil
Thanks to the powerful pill.


tak pernah mau pusing
Never bothered by it.


cinta itu bagai vitamin... hey
Love is like a vitamin... hey.


suatu hari disebuah plaza
One day at a plaza.


minum coke dan makan pizza
Drinking coke and eating pizza.


jeans bhelel seperti biasa
Susie Bhelel wearing her usual jeans.


merupakan cirinya
It's her trademark.


matanya mengundang dari balik
Her eyes inviting from behind.


kelam rayben hitamnya
Her black Ray-Ban sunglasses.


matanya menggoda mengintai
Her eyes tempting, peering again.


susie bhelel namanya
Her name is Susie Bhelel.


korban gemerlap kota
A victim of the glittering city.


hidup impian semata
Living only in her dreams.


terjerat gejolak muda
Trapped in young passion.


tak tahu arah langkahnya
Not knowing which direction to take.


mencari diri ... didalam kegelapan hidupnya
Searching for herself... in the darkness of her life.


hmm... seorang laki-laki tua
Hmm... an old man.


datang dan menggodanya
Comes and tempts her.


tapi tidak seperti biasa
But not like usual.


dia tampak tak berdaya
He appears powerless.


karena tak terduga
Because it's unexpected.


pria itu tiada lain ayahnya
That man is none other than her father.


susiepun berlari menangis ...
Susie runs away crying...




Contributed by Leo I. Suggest a correction in the comments below.
To comment on or correct specific content, highlight it

Genre not found
Artist not found
Album not found
Song not found
Comments from YouTube:

Jerry Kundey 21

Tambahin label recordnya dong mas Arfa dalam setiap judul lagu yang akan di upload. Biar wawasan kita tambah luas lagi karena pada era emas musik Indonesia nggak banyak label record yg berani release album kalau nggak komersil. Label2 record inilah yang sebenarnya lebih mewarnai dunia musik tanah air. Terima kasih mas, tetatp semangat.

Hamdi Djohari

The Maestro of Fariz RM

arief yeriansa

Gilaa... di zaman itu sudah ada lagu catchy gini. Best channel

Triple XXX

Lagu susi bhelel FV zaman smp.. Fariz RM mantaplah

Nur Hali

Wow. ..keren...keren bng Fariz rmmang keren

Afrene Permatasari

Direcycle sama Tompi kayaknya ciamik soro 😘

Eqi Ayunir

Keren thanks bro

Nursasongko Soegijatno

Blues di tahun 91, asekkk

M Yazid

Denger lagu ini inget ngopi di gunung pangrango jabar pas jambore

ARFATIEZ MUSIC

Wah asik bang 😁👍

More Comments

More Versions