Setelah itu The Rollies merilis album Tiada Kusangka yang merupakan repackage atas lagu-lagu yang pernah mereka bawakan di album-album ketika Deddy Stanzah dan Iwan Krisnawan masih bergabung dalam The Rollies. Selanjutnya di era 1977-1979, The Rollies mendapat kontrak rekaman dari Musica Studio's. Ini bisa dianggap sukses kedua dalam perjalanan karier grup ini. Karena di era inilah The Rollies banyak menghasilkan hits seperti Sinar Yang Hilang (Wandi Kuswandi), Dansa Yok Dansa, dan Bimbi (Titiek Puspa), Hari Hari dan Kemarau (Oetje F Tekol), hingga Kau yang Kusayang (Antonius).
Di era ini di samping menggunakan nama New Rollies, Delly dan kawan-kawan mulai membuka diri dengan menyanyikan lagu-lagu karya komposer di luar The Rollies, misalnya A. Riyanto, Titiek Puspa, Johannes Purba, Antonius. Setelah The Rollies merilis album Keadilan (1977) Benny Likumahuwa mengundurkan diri dan lebih banyak berkutat di musik jazz. Posisinya lalu digantikan oleh Wawan Tagalos. Tengku Zulfian Iskandar Madian juga mengundurkan diri setelah merilis album Dansa Yok Dansa (1977), posisinya kemudian digantikan Pomo dari The Pro's.
Pada tahun 1979 The Rollies memperoleh penghargaan Kalpataru dari Menteri Lingkungan Hidup, Emil Salim, karena lagu Kemarau. Lagu yang dikarang oleh Oetje F Tekol, dianggap memuat misi dan pesan mengenai lingkungan hidup.
Hari hari
New Rollies Lyrics
Jump to: Overall Meaning ↴ Line by Line Meaning ↴
Dan kemarin bukan hari ini
Yang t'lah berlalu
Biar berlalu
Nikmatilah hari ini
Hari-hari datang dan pergi
Hari esok bukan hari iniYang akan datang
Biarlah datang
Nikmatilah hari ini
Hari ini
Tak pernah akan kembali
Dan nikmati
Hingga kemarin
Takkan kau sesali lagi
Hari ini punya hari ini
Hari esok itu soal nanti
Bergembiralah
Berbahagialah
Nikmatilah hidup ini
Hari ini
Tak pernah akan kembali
Dan nikmati
Hingga kemarin
Takkan kau sesali lagi
Hari ini punya hari ini
Hari esok itu soal nanti
Bergembiralah
Berbahagialah
Nikmatilah hidup ini
The lyrics to "Hari-Hari" by New Rollies revolve around the idea of living in the present moment and not getting caught up in the past or the future. The song acknowledges that life is constantly changing and that we can't control what happens in the past or what will happen in the future. The phrase "Hari-hari datang dan pergi" translates to "Days come and go," which serves as a reminder that each day is fleeting and precious. The song encourages listeners to appreciate the present moment and find joy in it, rather than dwelling on the past or worrying about the future.
The repeated phrase "Nikmatilah hari ini" means "Enjoy today" and serves as the central message of the song. The lyrics offer a sense of optimism and hope, emphasizing the importance of seizing the moment and finding happiness in the present. The song's uplifting tone is conveyed through its upbeat melody and joyful lyrics, making it a perfect tune to lift one's spirits and inspire gratitude for the present.
Overall, "Hari-Hari" is a powerful reminder that we should live in the moment and cherish each day for the gift that it is. It's a song about finding happiness and contentment, no matter what life throws our way, and celebrating the beauty of life itself.
Line by Line Meaning
Hari-hari datang dan pergi
Each day comes and goes
Dan kemarin bukan hari ini
Yesterday is not today
Yang t'lah berlalu
What has passed
Biar berlalu
Let it go
Nikmatilah hari ini
Enjoy today
Hari esok bukan hari ini
Tomorrow is not today
Yang akan datang
What will come
Biarlah datang
Let it come
Nikmatilah hari ini
Enjoy today
Hari ini
Today
Tak pernah akan kembali
Will never come back
Dan nikmati
And enjoy it
Hingga kemarin
Until yesterday
Takkan kau sesali lagi
You won't regret it again
Hari ini punya hari ini
Today belongs to today
Hari esok itu soal nanti
Tomorrow is a matter for later
Bergembiralah
Be joyful
Berbahagialah
Be happy
Nikmatilah hidup ini
Enjoy this life
Lyrics © Universal Music Publishing Group
Written by: JULIUS FRANK TEKOL
Lyrics Licensed & Provided by LyricFind
@globalpropolisbandung1859
Rollies band nya urang Bandung , dari jaman smp thn 1977 sampai saya dah aki aki...tetap enak didengar
@ariedamai5271
harmoni antara permainan Jimmy Manoppo pd drumm dan permainan bass Oetje F.Tekol di lagu ini gilaa....keren abiiss....inilah warna musik the Rollies sbg band brass rock yg sebenar nya...❤❤❤
@epinhervin9355
Lagi baca Majalah Aktuil mampir deh kesini 😂 seru baca The Rollies konser di Gedung Merdeka Bandung. Band band pembuka yang tampil kelamaan disorakin dan dilempari sama penonton 🤣 kocak nih reporternua majalah aktuil duh sayang saya telat baca aktuil dan pas balik lagi ke pasar loak udah diborong orang 😢 target buruan selanjutnya vinyl the rollies dan deddy stanzah
@TotokBarata2
Rollies, abadi di hati. Waktu kecil di Bandung (1960an), Ibu sering nyetel Rollies dan Bimbo
@HeriYuliantoHYA
Jadi senang dgn lagu ini setelah Astutinya Abah Gito..
@ekopurwoko8777
Terima kasih... akhirnya lagu yg selama ini kucari ketemu...❤
@noorsadiarto214
Lagu wajib bangun tidur sbg penyemangat❤
@jali0409
Salam sehat dan sukses selalu 🎉
@nukysellya7234
Amiin ya Allah
@sriambarwati3423
Ini salah satu yg sy suka HARI HARI 👍